Postingan

  Sepetik cerita Saat kelulusan Saga chan Upacara kelulusan merupakan hal yang pasti sudah ditunggu-tunggu oleh siswa kelas XII di hampir seluruh belahan dunia,begitu juga anak kami, si Saga chan yang tahun ini merupakan siswi tahun terakhir SMAN Hanamaki Minami Jepang. Pada Rabu (3/1) Kepala Sekolah SMAN Hanamaki Minami secara resmi mewisuda hampir 200 siswa-siswinya dalam sebuah Upacara Wisuda Kelulusan atau yang dalam Bahasa Jepang disebut 卒業式 (Sotsugyōshiki) yang bertempat di Gedung Olah Raga Sekolah tersebut dengan dihadiri oleh hampir semua orang tua siswa yang akan diwisuda, para guru, dewan PTA / Parent teacher Association  (semacam Komite Sekolah jika di Indonesia,yang terdiri dari beberapa perwakilan orang tua siswa ) Momentum kelulusan ini ditanggapi dengan beragam rasa oleh para siswa. “Papa Mama Thank You” tulis Saga chan anak kami dalam secarik kertas berwarna hijau yang dimasukkan amplop mungil dan sebagaimana amplop lainnya, amplop tersebut di tempel didinding yan
Gambar
Saat masih aktif sebagai Pegawai Negeri Sipil di Pemerintah Provinsi Jawa Timur, ada kesempatan amat tak terduga, saat saya tiba-tiba ditugaskan sebagai anggota Delegasi Misi Promosi Invetasi Promosi Jawa Timur ke Inggris dan Perancis serta Jepang. Nah ini sebagian fota-fotonya saat yang di London dan sekitarnya.   

MENIKMATI LAYANAN BAK HOTEL BINTANG 4 DI KELAS EKSKUTIF KAPAL FERRY JEPANG

Gambar
Pekerjaan saya membuat saya harus melakukan perjalanan ke hampir seluruh kota/area di Berbagai Prefektur di seantero Jepang dengan gratis (dibiayai sepenuhnya oleh Kantor tempat saya bekerja). Nah dalam penugasan ke Kota Fukuroi di Prefektur Shizuoka beberapa waktu lalu, oleh kantor saya dipesankan untuk menuju ke Kota Fukuroi tidak dengan mengendarai mobil berjam-jam sebagaimana biasanya, tetapi kali ini perjalanan dengan kapal ferry yang berangkat dari Pelabuhan Ferry kota Sendai dan tiba di Pelabuhan ferry kota Nagoya. Foto-fotonya ada di tayangan berikut ini.   Pekerjaan saya membuat saya harus melakukan perjalanan ke hampir seluruh kota/area di Berbagai Prefektur di seantero Jepang dengan gratis (dibiayai sepenuhnya oleh Kantor tempat saya bekerja). Nah dalam penugasan ke Kota Fukuroi di Prefektur Shizuoka beberapa waktu lalu, oleh kantor saya dipesankan untuk menuju ke Kota Fukuroi tidak dengan mengendarai mobil berjam-jam sebagaimana biasanya, tetapi kali ini perjalanan dengan k